Ranking FIFA Timnas Indonesia Usai Imbangi Australia: Kembali Salip Malaysia!

Timnas Indonesia kembali naik tingkat di ranking FIFA usai bermain imbang 0-0 melawan Australia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (10/9/2024) malam WIB.

Pertandingan ini dibuka dengan serangan yang menjanjikan dari Timnas Indonesia. Namun setelah itu di sepanjang laga, Australia menekan pertahanan Garuda.

Untungnya, skuad Indonesia bisa bertahan dengan solid. Jay Idzes dkk. akhirnya mampu menahan Australia dengan skor 0-0 hingga peluit panjang berbunyi.

Berkat hasil ini, Indonesia kini menduduki peringkat keempat di klasemen Grup C dengan poin 2. Skuad Garuda untuk sementara berada di atas Australia dan China.

Ranking FIFA Timnas Indonesia

Fifa Ranking

Meski gagal meraih kemenangan, Timnas Indonesia tetap mengalami lonjakan peringkat di ranking FIFA. Pasalnya, peringkat lawan yang dihadapi berada jauh di atas mereka.

Melansir Footyranking, kini Timnas Indonesia naik dua peringkat dengan tambahan 8.57 poin. Indonesia kini mengoleksi poin 1124.17.

Berkat hasil ini, posisi Indonesia saat ini di angka 130 setelah kemarin kembali disalip Malaysia di posisi 132.

Hasil dan Jadwal Matchday 1 dan 2 Grup C

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Indonesia Tahan Australia 0-0 - BolaSkor

Kamis, 5 September 2024

  • 17:10 WIB – Australia 0-1 Bahrain
  • 17:35 WIB – Jepang 7-0 China

Jumat, 6 September 2024

  • 01:00 WIB – Arab Saudi 1-1 Indonesia

Selasa, 10 September 2024

  • 19:00 WIB – China 1-2 Arab Saudi
  • 19:00 WIB – Indonesia 0-0 Australia
  • 23:00 WIB – Bahrain 0-5 Jepang

Related Posts

Pesan Pelatih untuk Skuad Inter Milan Usai Tahan Imbang Man City: Well Done Guys!

Inter Milan berhasil mencuri satu poin dalam kunjungan ke markas Manchester City. Kedua tim bermain imbang tanpa gol 0-0. Pertandingan berlangsung cukup menarik, pertahanan Inter berhasil menetralisir ancaman tuan rumah. Kamis, 19…

Fans AC Milan Marah Bukan karena Skor Akhir, tapi Lihat Pemain Lesu!

AC Milan babak belur di hadapan pendukung sendiri. Mereka kalah dari Liverpool tanpa perlawanan berarti. Fans San Siro pun menunjukkan kekecewaan mereka, sebagian pergi lebih cepat, sebagian bertahan dan menghardik para pemain. Rabu…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Pesan Pelatih untuk Skuad Inter Milan Usai Tahan Imbang Man City: Well Done Guys!

  • By shuji
  • September 19, 2024
  • 2 views
Pesan Pelatih untuk Skuad Inter Milan Usai Tahan Imbang Man City: Well Done Guys!

Fans AC Milan Marah Bukan karena Skor Akhir, tapi Lihat Pemain Lesu!

  • By shuji
  • September 18, 2024
  • 6 views
Fans AC Milan Marah Bukan karena Skor Akhir, tapi Lihat Pemain Lesu!

MU Seharusnya Datangkan Erling Haaland, Sekalipun Harganya 150 Juta Pounds

  • By shuji
  • September 17, 2024
  • 7 views
MU Seharusnya Datangkan Erling Haaland, Sekalipun Harganya 150 Juta Pounds

Pujian Bos Girona Untuk Lamine Yamal: Bisa ke Level Messi

  • By shuji
  • September 16, 2024
  • 7 views
Pujian Bos Girona Untuk Lamine Yamal: Bisa ke Level Messi

Hasil Liverpool vs Nottingham Forest: Skor 0-1

  • By shuji
  • September 15, 2024
  • 5 views
Hasil Liverpool vs Nottingham Forest: Skor 0-1

Banyak Klub Inggris Ingin Man City Disanksi? Guardiola: Untuk Pertama Kalinya, Saya Setuju

  • By shuji
  • September 14, 2024
  • 8 views
Banyak Klub Inggris Ingin Man City Disanksi? Guardiola: Untuk Pertama Kalinya, Saya Setuju